Search This Blog

March 20, 2017, 5:47 AM
Ratusan umat Budha garis keras di negara bagian yang dikoyak konflik agama di Myanmar hari Minggu (19/3) memprotes rencana pemerintah untuk memberi kewarganegaraan bagi minoritas Muslim Rohingya yang tertindas.
Partai Nasional Arakan yang dominan dan kelompok umat Budha, Rakhine memimpin demonstrasi itu di Sittwe, ibukota negara bagian di mana Muslim Rohingya tinggal sebelum aksi kekerasan tahun 2012 yang memaksa mereka melarikan diri dari rumah mereka.
Rakhine adalah salah satu negara bagian yang termiskin di Myanmar dan merupakan tempat tinggal bagi sekitar satu juta warga Muslim Rohingya yang tidak memiliki kewarganegaraan.
Banyak umat Budha dan warga Rakhine dan di seluruh Myanmar mengangap Rohingya sebagai migran gelap dari negara tetangga Bangladesh meskipun orang Rohingya sudah tinggal di Myanmar selama beberapa generasi.
Ratusan orang warga etnis Rohingya dibunuh dan puluhan ribu lainnya diusir dari rumah mereka ke kamp yang kumuh setelah kekerasan pecah pada tahun 2012.
Demonstrasi itu terjadi tiga hari setelah Komisi Penasehat Rakhine yang dipimpin mantan Sekjen PBB Kofi Annan, meminta pemerintah Myanmar untuk mempertimbangkan program yang gagal untuk memverifikasi Muslim Rohingya mendapat kewarga negaraan dan mencabut larangan-larangan mengenai pergerakan bebas.
Pemerintah sipil baru yang dipimpin Penasehat Negara Aung San Suu Kyi, menyambut baik usul yang dibuat oleh Komisi Penasehat Rakhine dan mengatakan sebagian besar rekomendasi tersebut akan “segera diberlakukan”.
Pemerintah Myanmar menarik apa yang diistilahkan sebagai kartu putih dari Muslim Rohingya dua tahun lalu dan membatalkan kewarganegaraan mereka berdasarkan UU tahun 1982. [my/al]
Media files
5E8874BC-2857-4D34-9560-A8811916A0BC_cx0_cy8_cw0_w800_h450.jpg (JPEG Image, 3.0 KB)



0 komentar:

Posting Komentar

Labels

pemilu (25) Pilpres (22) Berita (21) BBC (20) Dunia (20) Hari Ini (20) Cilacap (19) Download (16) Technology (13) Music (12) Perda (12) People (11) Pemilu2014 (9) Pilpres 2014 (9) Web Design (9) Graphic Design (8) Motion Design (8) DCS (7) Fashion (7) Foods (7) PEMILU 2019 (7) Sports (7) Video (7) Gallery (6) Nature (6) Travel (5) tv streaming (5) Phone (4) Cars (3) Cilacap Regency (3) City (3) Entertainment (3) Kesehatan (3) Kuliner (3) Wisata (3) Banyumasan (2) Central Java (2) Indonesia (2) Miras (2) Movies (2) PPWP (2) Pemilu Presiden (2) Print Design (2) RUBRIK (2) Rekap (2) Server (2) SlideShare (2) Title (2) Update (2) VOA (2) inovator (2) kopi (2) BASARNAS (1) PENEMUAN MAYAT (1) 2019 (1) Ada (1) Africa (1) Alaming Lelembut (1) Ardi (1) Asia (1) BASARNAS (1) Calvin Harris (1) DIRGAHAYU (1) Dan (rank) (1) Gaji PNS (1) Gaji ke-13 (1) Gaya Hidup (1) Government (1) HUT RI (1) KPU (1) Kebumen (1) Kenya (1) Korupsi (1) Kudhi (1) Kudu (1) Lebaran (1) Lecturer (1) Los Angeles (1) MTN Group (1) Microsoft PowerPoint (1) New Zealand First (1) Panyebar Semangat (1) Parpol (1) Parpol Pemilu 2019 (1) Penemuan Mayat (1) Pensiunan PNS (1) Peraturan Bupati tahun 2011 (1) Peraturan Bupati tahun 2012 (1) Peraturan Bupati tahun 2013 (1) Peraturan Bupati tahun 2014 (1) Perbup 2011 (1) Perbup 2012 (1) Perbup 2013 (1) Perbup 2014 (1) Perda Cilacap tahun 2000-2014 (1) Perda Cilacap tahun 2004 (1) Perda Cilacap tahun 2005 (1) Perda Cilacap tahun 2006 (1) Perda Cilacap tahun 2007 (1) Perda Cilacap tahun 2008 (1) Perda Cilacap tahun 2009 (1) Perda Cilacap tahun 2010 (1) Perda Cilacap tahun 2011 (1) Perda Cilacap tahun 2012 (1) Perda Cilacap tahun 2013 (1) Perda Cilacap tahun 2014 (1) Peserta Pemilu 2019 (1) Pilpres2014 (1) Programming (1) Radio New Zealand (1) Rita Ora (1) Saka (1) Salah (1) Selasa (1) Short (1) Smiths (1) TIMSAR (1) Test (1) United States (1) Winston Peters (1) X Factor (1) air putih (1) alam (1) alzheimer (1) anti beku (1) apel (1) bakin soda (1) barista (1) batu ginjal (1) bawang bombay (1) brokoli (1) buah-buahan (1) cappucino (1) centhini (1) cnntvlivestreaming (1) dakwah (1) enzim (1) espresso (1) gigi (1) gizi (1) indomie (1) instan (1) italia (1) jawa (1) jeruk (1) kacang-kacangan (1) kamasutra (1) kanker (1) karsinogen (1) keju (1) latte macchiato (1) mie (1) ngapak (1) parkinson (1) pir (1) pohon tertua (1) sehat. penyakit (1) serat (1) strawberry (1) supermi (1) susu (1) tekanan darah (1) wortel (1) yoghurt (1)
 
Top