Search This Blog

Mari  kita akan belajar mengenai perbandingan. Materi perbandingan ini diajarkan di kelas 5 dan 6 SD untuk mata pelajaran Matematika. Pelajaran mengenai perbandingan ini diantaranya belajar mengenai skala peta dan perbandingan jumlah. Untuk skala peta kadang adik-adik pasti kebingungan kan? OK marilah kita lanjutakan membahas mengenai skala pada peta. Untuk awal dari pelajaran kali ini saya akan berikan cara membaca skala. Misalkan pada peta terdapat skala 1 : 2.000.000, ini dibaca tiap 1 cm pada peta mewakili 2.000.000 cm pada jarak sesungguhnya. 2.000.000 cm itu sama dengan jarak 20 km. sehingga tiap 1 cm pada peta mewakili 20 km jarak sesungguhnya. Begitu juga dengan skala 1 : 100.000 artinya tiap 1 cm pada peta mewakili 100.000 cm pada jarak sesungguhnya. 100.000 cm sama dengan 1 km. Sampai di sini sudah paham ya? kalau belum jangan dilanjutkan pahami dulu pengertian skala di atas.


Skala dirumuskan sebagai :

 
Skala = Jarak Pada Peta
--------------------------
Jarak Sesungguhnya



Atau biasanya saya menyebutkan sebagai :




JP
Skala  = ----


JS


Dimana JP adalah Jarak pada peta dan JS adalah jarak sesungguhnya.


Saya berikan 3 contoh soal yang akan mencari Skala, JP dan JS supaya adik-adik semakin mengerti.


Contoh soal:


1. Sebuah peta memiliki skala 1 : 2.000.000, jarak kota A dan kota B pada peta 8 cm. Berapakah jarak kota A dan kota B sesungguhnya?

Dari contoh soal di atas kita memiliki variabel skala yakni 1 : 2.000.000 dan jarak kota A dan B pada peta yakni 8 cm. Untuk menemukan jarak sesungguhnya kita menggunakan persamaan di atas yakni :



JP
Skala = --------


JS



Untuk memudahkan pengerjaan soal maka kita tuliskan :

1
8
------------ = ------------
   2.000.000
JS
 


Dengan perkalian silang, maka
JS X 1 = 2.000.000 x 8
JS = 16.000.000 cm
 = 160 km.

2. Pada sebuah peta jarak kota A dan kota B adalah 4 cm, sedangkan jarak sesungguhnya adalah 120 km. Berapakah skala petanya?
 
 



JP
Skala = --------


JS



Untuk mengerjakan contoh soal seperti ini, maka kuncinya jarak sesungguhnya dirubah dalam bentuk cm, supaya sama satuannya dengan jarak di peta. Maka 120 km = 12.000.000 cm



4
= --------------

12.000.000




Untuk mencari skala maka pembilang dan penyebut masing-masing dibagi dengan 4, maka:



4
4
= ----------------- : ----

12.000.000
4





1
= -------------

3.000.000



Maka skala peta tersebut 1 : 3.000.000.

3. Sebuah peta memiliki skala peta 1 : 200.000. Jarak kota A dan Kota B sesungguhnya 100 km, berapakah jarak kedua kota tersebut pada peta?




JP
Skala = --------


JS

Jarak sesungguhnya perlu kita rubah menjadi cm, sehingga 100 km = 10.000.000 maka persamaan tersebut kita tuliskan menjadi,

1
JP
------------ = ------------
      200.000
10.000.000



maka dengan perkalian silang maka

JP x 200.000 = 10.000.000



10.000.000

JP = ----------------- = 50 cm


200.000



Maka jarak kedua kota tersebut di peta 50 cm.

Alhamdulillah selesai juga pembelajaran kali ini, semoga bermanfaat. Selamat belajar semoga berhasil, kalau ada yang kurang dimengerti silahkan bertanya di kolom komentar.

0 komentar:

Posting Komentar

Labels

pemilu (25) Pilpres (22) Berita (21) BBC (20) Dunia (20) Hari Ini (20) Cilacap (19) Download (16) Technology (13) Music (12) Perda (12) People (11) Pemilu2014 (9) Pilpres 2014 (9) Web Design (9) Graphic Design (8) Motion Design (8) DCS (7) Fashion (7) Foods (7) PEMILU 2019 (7) Sports (7) Video (7) Gallery (6) Nature (6) Travel (5) tv streaming (5) Phone (4) Cars (3) Cilacap Regency (3) City (3) Entertainment (3) Kesehatan (3) Kuliner (3) Wisata (3) Banyumasan (2) Central Java (2) Indonesia (2) Miras (2) Movies (2) PPWP (2) Pemilu Presiden (2) Print Design (2) RUBRIK (2) Rekap (2) Server (2) SlideShare (2) Title (2) Update (2) VOA (2) inovator (2) kopi (2) BASARNAS (1) PENEMUAN MAYAT (1) 2019 (1) Ada (1) Africa (1) Alaming Lelembut (1) Ardi (1) Asia (1) BASARNAS (1) Calvin Harris (1) DIRGAHAYU (1) Dan (rank) (1) Gaji PNS (1) Gaji ke-13 (1) Gaya Hidup (1) Government (1) HUT RI (1) KPU (1) Kebumen (1) Kenya (1) Korupsi (1) Kudhi (1) Kudu (1) Lebaran (1) Lecturer (1) Los Angeles (1) MTN Group (1) Microsoft PowerPoint (1) New Zealand First (1) Panyebar Semangat (1) Parpol (1) Parpol Pemilu 2019 (1) Penemuan Mayat (1) Pensiunan PNS (1) Peraturan Bupati tahun 2011 (1) Peraturan Bupati tahun 2012 (1) Peraturan Bupati tahun 2013 (1) Peraturan Bupati tahun 2014 (1) Perbup 2011 (1) Perbup 2012 (1) Perbup 2013 (1) Perbup 2014 (1) Perda Cilacap tahun 2000-2014 (1) Perda Cilacap tahun 2004 (1) Perda Cilacap tahun 2005 (1) Perda Cilacap tahun 2006 (1) Perda Cilacap tahun 2007 (1) Perda Cilacap tahun 2008 (1) Perda Cilacap tahun 2009 (1) Perda Cilacap tahun 2010 (1) Perda Cilacap tahun 2011 (1) Perda Cilacap tahun 2012 (1) Perda Cilacap tahun 2013 (1) Perda Cilacap tahun 2014 (1) Peserta Pemilu 2019 (1) Pilpres2014 (1) Programming (1) Radio New Zealand (1) Rita Ora (1) Saka (1) Salah (1) Selasa (1) Short (1) Smiths (1) TIMSAR (1) Test (1) United States (1) Winston Peters (1) X Factor (1) air putih (1) alam (1) alzheimer (1) anti beku (1) apel (1) bakin soda (1) barista (1) batu ginjal (1) bawang bombay (1) brokoli (1) buah-buahan (1) cappucino (1) centhini (1) cnntvlivestreaming (1) dakwah (1) enzim (1) espresso (1) gigi (1) gizi (1) indomie (1) instan (1) italia (1) jawa (1) jeruk (1) kacang-kacangan (1) kamasutra (1) kanker (1) karsinogen (1) keju (1) latte macchiato (1) mie (1) ngapak (1) parkinson (1) pir (1) pohon tertua (1) sehat. penyakit (1) serat (1) strawberry (1) supermi (1) susu (1) tekanan darah (1) wortel (1) yoghurt (1)
 
Top